Auto Theft Gangsters adalah MMORPG buatan Asia, lengkap dengan semua ciri khasnya dalam hal mekanika gim. Perbedaan utamanya jika dibandingkan dengan judul lain adalah kali ini Anda akan masuk ke dunia modern yang banyak memakai Grand Theft Auto sebagai referensi.
Dengan 3 kelas karakter unik yang bisa dipilih, Anda akan segera berkeliling di perkotaan. Pertarungan berlangsung secara real-time dan benar-benar mengikuti standar genre ini. Artinya, ada banyak statistik, tugas repetitif, dan banyak opsi harian untuk menaikkan level dengan cepat.
Anda akan mengemudikan mobil yang juga berfungsi sebagai titik keuntungan untuk seluruh gim. Selain itu, Anda akan berkemudi pada misi off-road yang berlangsung di luar peta orisinal. Intinya, mengubah MMORPG menjadi gim berkemudi arcade untuk berlomba melawan waktu.
Auto Theft Gangsters adalah RPG buatan Asia yang unik dengan daya tarik tertentu untuk siapa saja yang menghargai kontras antara premis awal dalam hal aspek gim dan latar tematik, berlawanan dengan plot fantasi epik MMORPG yang biasa.
Persyaratan (Versi terbaru)
- Memerlukan Android 4.0, 4.0.1, 4.0.2 ke atas
Komentar
Kami menginginkan tantangan baru untuk game yang dihentikan. Server sedang down 💔😡Dan Anda tidak peduli
Server gagal 1.19💔😥2024
Saya tidak curang... saya benci para penipu